BAB I
Struktur Atom dan Sifat Periodik Unsur
1.
Berapakah
proton elektron dan neutron dari atom Be?
Jawaban :
A = 9
Z = 4
P = Z = E
Proton = 4
Electron = 4
Neutron = A- P
= 9 – 4
= 5
2.
Berapa jumlah proton, elektron, dan neutron
yang terdapat pada kation Ca 2+, jika diketahui nomor atom dan nomor
massanya adalah 20 dan 40?
Jawaban
:
Proton=
20
Electron
= 20-2 = 18
Neutron
= 40- 20 = 20
3.
.
Apakah ion Na+ isoelektron
dengan F-? jika iya, mengapa? Jika tidak mengapa?
Jawaban :
Iya, karena mempunyai konfigurasi
electron sama.
Ion Na+, elektron = 11-1 = 10
Ion F-, elektron = 9 + 1 =
10
Oleh karena itu konfigurasi elektronnya
sama yaitu : 2 8
4.
Pada
perioda dan golongan berapakah atom N?
Jawaban :
Kulit K = 2
Kulit L = 5
Electron valensi = 5 {golongan 5}
Jumlah kulit = 2 {perioda 2}
5. Magnesium mempunyai nomor atom 12 dan
nomor massa 25. Jumlah electron pada ion Magnesium adalah…
Jawaban :
Nomor atom=jumlah proton, jumlah electron.
Jadi electronnya adalah 12.
6.
Menurut
konsep modern mengenai alam, alam terdiri dari inti atom yang bermuatan positif
dengan electron yang mengelilingi inti atom dalam garis lintasan tertentu yang
memenuhi persyaratan tertentu menurut teori kuantum, konsep tersebut menurut
teori…
Jawaban :
Teori Niels Bohr
7.
Apa
yang dimaksud dengan isotop, isoton dan isobar ?
Jawaban :
Isotop adalah unsur-unsur sejenis yang
memiliki nomor atom sama, tetapi memiliki massa atom berbeda atau unsur-unsur
sejenis yang memiliki jumlah proton sama, tetapi jumlah neutron berbeda.
Isoton adalah atom dari unsur yang berbeda
(mempunyai nomor atom berbeda), tetapi mempunyai jumlah neutron sama.
Isobar adalah atom dari unsur yang berbeda
(mempunyai nomor atom berbeda), tetapi mempunyai nomor massa yang sama.
8.
Unsur
dengan konfigurasi elektron: 2, 8, 2, dalam sistem periodik terletak pada
periode berapa dan golongan berapa … .
Jawaban :
jumlah elektron valensi = golongan
Jumlah kulit = periode
Jadi Periode 3 dan golongan IIA
9.
Kalsium
mempunyai nomor atom 20, susunan elekektron pada kulit K, L, M, dan N adalah…
Jawaban :
Kulit K maksimum di isi oleh 2 elektron
Kulit L maksimum di isi oleh 8 elektron
Kulit M maksimum di isi oleh 18
elektron
Kulit N di isi maksimum oleh 32 elektron
Konfigurasi elektron
untuk Ca = 2 8 8 2
10. Dalam urutan unsur 8O, 9F,
dan 10Ne, jari-jari atom akan…
Jawaban
:
Karena
unsur-unsur ini merupakan unsur-unsur seperiode, maka jari-jari atomnya akan
semakin mengecil karena gaya tarik terhadap inti makin besar.
11. Unsur-unsur dalam satu golongan
tertentu dalam Sistem Periodik mempunyai sifat-sifat kimia yang sama. Mengapa
itu terjadi ?
Jawaban
:
Karena
semua unsure dalam satu golongan mempunyai electron valensi yang sama, oleh
karena itu unsure-unsur itu memiliki sifat yang sama pula.
12. Unsur-unsur yang terletak pada periode
yang sama mempunyai ... .
Jawaban :
Jumlah kulit yang sama.
contoh: Na dan Mg, jika ditulis
konfigurasi elektronnya maka:
11Na = 2 8 1
12Mg= 2 8 2
Unsur Na dan Mg sama-sama mempunyai 3
kulit yaitu K, L dan M.
13. Pada atom Mg memiliki massa atom 24 dan
nomor atom 12. Berapakah proton elekron dan neutronnya?
Jawaban :
A = 24 Z = 12
z = p = e
proton = 12
electron = 12
neutron = a-p
= 24-12
= 12
14. Tentukan massa molekul relatif dari
NH4F ?
Jawaban :
Mr = (1.Ar.N) + (4.Ar.H) + (1.Ar.F)
= (1.14) + (4.1) + (1.19)
= 14 + 4 + 19
= 47
15. Di alam terdapat terdapat isotop Cl yang nomor
atomnya 35 = 34,9689 sma yang memiliki
kelimpahan 75% dan isotop Cl yang nomor atomya 37=36,9659 sma yang memiliki
kelimpahan 25%. Tentukan Ar rata-rata atom klor?
Jawaban :
Ar
Cl = p1. (massa isotop 1) + p2. (massa isotop 2) :
p1+ p2
= (75.34,9689) + (25.36,9669) : 75+25
=
2622,7 + 924,1 : 100 = 35.46 sma
BAB II
Ikatan Kimia
1. Atom unsur P, Q, R dan S adalah 6, 9,
11, 18. Pasangan unsur- unsur yang dapat membentuk ikatan ionik adalah…
Jawaban :
P = atom karbon (non
logam) golongan IV A
Q= atom flor (non
logam) golongan VII A
R= atom natrium
(logam) golongan IA
S= atom argon (non
logam) golongan VIII A
Yang dapat membentuk
ikatan ioniK adalah unsur logam dan non logam. Yang membentuk ikatan ionik P
dan R, Q dan R, R dan S
2. Bagaimana agar atom Br yang nomor
massanya 35 bisa stabil?
Jawaban :
Konfigurasi electron : 2
8 8 18 7
Dengan menangkap 1 elektron agar kulit terluar berjumlah 8
dan stabil.
3. Bagaimana agar atom K yang nomor
massanya 19 bisa stabil?
Jawaban :
Konfigurasi electron : 2 8
8 1
Dengan melepas 1 elektron agar kulit
terluar berjumlah 8 dan stabil.
4. Unsur dengan konfigurasi elektron: 2,
8, 8, 2, jika akan mengikat unsur lain
untuk membentuk
senyawa, maka langkah terbaik dengan … .
Jawaban :
melepaskan 2 e
sehingga muatannya menjadi 2+ pelepasan elektron terjadi untuk mecapai
kestabilab (kaidah octet).
5. Nomor atom unsur P, Q, R dan S adalah
6, 9, 11, 18. Pasangan unsur- unsur yang dapat membentuk ikatan ionic adalah…
Jawaban :
P = atom karbon (non logam) golongan IV A
Q= atom flor (non logam) golongan VII A
R= atom natrium (logam) golongan IA
S= atom argon (non logam) golongan VIII A
Yang dapat membentuk ikatan ionic adalah unsure logam dan
non logam dari golongan IA dan VII A.
6. Bersifat apakah senyawa H2O?
Jawaban : polar,
karena memiliki PEB dan momen dipol nya besar dari 0
7. Senyawa CO2 mempunyai ikatan kovalen rangkap berapa
… .
Jawaban :
CO2
(nomor atom C = 6 dan O = 8)
CO2 mempunyai ikatan kovalen
rangkap 2.
8. Etanol (CH3CH2OH) dan dimetil eter
(CH3-O-CH3) mempunyai massa molekul relative (Mr) sama yaitu 46. Maka titik
didih etanol…karena memiliki ikatan
hydrogen.
Jawaban :
Titik didih etanol lebih tinggi karena memiliki ikatan
hydrogen.
9. Senyawa yang dapat larut dalam air
adalah..
Jawaban : senyawa ionic yang mudah
larut dalam air adalah senyawa NaCl.
10. Suatu unsur dengan konfigurasi
elektron: 2, 6. Kecenderungan unsur tersebut
bila akan berikatan
dengan unsur lain adalah … .
Jawaban :
penyerapan/mengikat 2
e sehingga muatannya menjadi 2-, pengikatan elektron dilakukan agar memperoleh
kestabilan
BAB III
Tata Nama Senyawa Dan Persamaan reaksi
Kimia
TATA NAMA
SENYAWA :
1. Nama dari senyawa Mg3N2
adalah….
Jawaban
:
Magnesium nitride, karena bila suatu
senyawa biner merupakan senyawa ion maka jumlah atom yang diikat tidak
disebutkan. Misalnya Mg3N2 adalah senyawa biner logam
dengan non-logam maka cukup disebut dengan magnesium nitrida.
2. Rumus kimia dari nitrogen pentaoksida
adalah…
Jawaban
:
N2O5
Nitrogen
→ N2
Oksigen
→ O
Penta
→ 5
3. Nama yang tepat untuk senyawa CH3CH2OH
adalah…
Jawaban
:
Etanol, karena atom C ada 2 (awalan
–eta) dan gugus OH adalah alcohol (akhiran –ol). Jadi namanya etanol.
4. Rumus kimia untuk Besi (III) kloida
adalah …
Jawaban :
Besi → Fe3+
Klor → Cl-
Nama awalan logam
disebut diawal , sedangkan non logamnya ditambah akhiran –ida. Jadi rumus
kimianya adalah FeCl3
5.
Apakah
Nama senyawa berikut : NaI, KOH, Na2S
?
Jawaban
:
NaI = Natrium Iodida
KOH = Kalium Hidroksida
Na2S = Natrium Sulfida
6.
Apa
nama senyawa C3H8 ?
Jawaban :
Protana, karena menggunakan senyawa
organic alkana dan jumlah atom c 3 maka diberi awalan pro- + -ana. Jadi
protana.
7.
Apa
nama senyawa C4H9COOH ?
Jawaban :
Asam pananoat, kareana senya ini
termasuk jenis asam alkanoat. Dan jumlah atom c 5 maka diberi awalan pen- +
-anoat.
8. Tulislah rumus kimia dari ammonium
sulfat, timbal (II) nitrat dan besi (III) sulfat.
Jawaban :
ammonium sulfat =
(NH4)2SO4
timbal
(II) nitrat = Pb(NO3)2
besi
(III) sulfat = Fe2(SO4)3
9. Tuliskan rumus kimia kalium
permanganat….
Jawaban :
KMnO4 (kalium permanganat)
10. Apa nama MgBr2…
Jawaban :
Mg = magnesium
Br = bromium
Maka nama kation + nama anion dan diberi akhiran ida, jadi
“magnesium bromide”
PERSAMAAN
REAKSI :
1. Koefisien dari reaksi : MnO2 + HCl → MnCl2 + H2O + Cl2(belum
setara)
Setarakan reaksi berikut
Jawaban :
MnO2 +
4HCl → MnCl2 + 2H2O + Cl2
jumlah atom pada ruas kiri dan kanan sudah setara.
2. Reaksi pembakaran pirit :
2FeS2 + O2 → FeO + SO2
Setarakanlah reaksinya….
Jawaban
: 2FeS2 + 5O2 → 2FeO + 4SO2
Atom
diruas kiri dan kanan
3. Setarakan persamaan reaksi berikut :
Ca(OH)2 +
H3PO4 → Ca3(PO4)2 +
H2O
Jawaban :
3Ca(OH)2 +
2H3PO4 → Ca3(PO4)2
+ 6H2O
Atom
diruas kiri dan kanan setara.
4. NaOH3 + H2SO4
→ Na2SO4 + H2O
Jawaban :
2 NaOH + (pangkat 1)H2SO4
→ (pangkat 1)Na2SO4 + (pangkat 2)H2O
5.
CaCO3
+ HCl→ CaCl2 + H2O
+ CO2
Jawaban :
CaCO3 + (pangkat 2)HCl →
(pangkat 1)CaCl2 + (pangkat 1)H2O + (pangkat 1)CO2
BAB IV
Hukum-hukum dasar kimia
1. Ilmuwan yang menyatakan bahwa perbandingan
massa unsur – unsur dalam suatu senyawa tertentu selalu tetap adalah....
Jawaban :
Antoine Laurent lavoiser
2. Berapa volume 8.5 gram amoniak (NH3)
pada suhu 27o C dan tekanan 1 atm ?
(Ar: H = 1 ; N = 14)
(Ar: H = 1 ; N = 14)
Jawaban :
85 g amoniak = 17 mol = 0.5 mol
Volume amoniak (STP) = 0.5 x 22.4 = 11.2 liter
Berdasarkan persamaan Boyle-Gay Lussac:
P1 . V1 / T1 = P2 . V2 / T2
1 x 112.1 / 273 = 1 x V2 / (273 + 27) ® V2 = 12.31 liter
85 g amoniak = 17 mol = 0.5 mol
Volume amoniak (STP) = 0.5 x 22.4 = 11.2 liter
Berdasarkan persamaan Boyle-Gay Lussac:
P1 . V1 / T1 = P2 . V2 / T2
1 x 112.1 / 273 = 1 x V2 / (273 + 27) ® V2 = 12.31 liter
3. Berapa kadar C dalam 50 gram CaCO3 ?
(Ar: C = 12; 0 = 16; Ca=40)
Jawaban :
Massa C = (Ar C / Mr CaCO3)
x massa CaCO3
= 12/100 x 50 gram = 6 gram
massa C
Kadar C = massa C / massa CaCO3 x 100%
= 6/50 x 100 % = 12%
= 12/100 x 50 gram = 6 gram
massa C
Kadar C = massa C / massa CaCO3 x 100%
= 6/50 x 100 % = 12%
4. Hitunglah massa dari 10 liter gas
nitrogen (N2) jika pada kondisi tersebut 1 liter gas hidrogen (H2)
massanya 0.1 g.
Diketahui: Ar untuk H = 1 dan N = 14
jawaban :
V1/V2 = n1/n2 ® 10/1 = (x/28) / (0.1/2) ® x = 14 gram
Jadi massa gas nitrogen = 14 gram.
Diketahui: Ar untuk H = 1 dan N = 14
jawaban :
V1/V2 = n1/n2 ® 10/1 = (x/28) / (0.1/2) ® x = 14 gram
Jadi massa gas nitrogen = 14 gram.
5.
Tentukan perbandingan massa nitrogen dan oksigen dalam NO2
jika diketahui Ar.N = 14 dan Ar.=16
Jawaban :
Perbandingan massa dalam NO2 dapat ditentukan
dengan persamaan yang telah diberikan di atas yakni N.
massa C : massa O = jumlah atom C x Ar.N : jumlah atom O x
Ar.O
= 1 x 14 : 2 x 16
= 14 : 32
= 7 : 16
6.
8 gram tembaga dapat bereaksi dengan 4 gram belerang
membentuk tembaga sulfida. jika direaksikan 20 gram tembaga dengan 20 gram
belerang, hitunglah:
a. tembaga sulfida yang terbentuk
b. massa pereaksi yang tersisa
Jawaban :
Perbandingan massa tembaga dan belerang dalam tembaga
sulfida = 8 : 4. Agar semua 20 gram belerang habis bereaksi maka massa tembaga
yang dibutuhkan adalah
Hal ini tidak mungkin terjadi karena tembaga yang tersedia
hanya 20 g.
Agar semua tembaga habis bereaksi maka belerang yang
bereaksi adalah
a. massa tembaga sulfida yang terbentuk = massa tembaga yang
bereaksi + massa belerang yang bereaksi
= ( 20 + 10 ) gram
= 50 gram
b. dari uraian di atas dapat diketahui bahwa yang tersisaa
adalah belerangsebanyak
= ( 20 – 10 ) gram
= 10 gram
7.
Dalam ruang tertutup 75 gram karbon dibakar secara sempurna
dalam 250 gram oksigen menghasilkan karbondioksida. Perbandingan massa karbon
dan oksigen dalam CO2 adalah 3 : 8.
a. Berapa massa CO2 yang dihasilkan
b. Pereaksi mana yang tersisa dan berapa massanya
jawaban :
Perbandingan massa C : O = 3 : 8. Karbon dibakar sebanyak 75
gram. Agar semua karbon terbakar maka dibutuhkan oksigen sebanyak
Atau agar semua oksigen digunakan maka dibutuhkan karbon
sebanyak
Hal ini tidak mungkin karena karbon yang tersedia hanya 75
gram.
a. Massa karbon yang dibakar sebanyak 75 gram dan massa
oksigen sebesar 200 gram, maka massa CO2 yang dihasilkan adalah 75 g
C + 200 g O2 = 275 g CO2
b. Massa pereaksi yang tersisa adalah oksigen yakni (250 –
200) gram = 50 gram.
8.
Pembakaran gas etana menurut persamaan reaksi sebagai
berikut : 4 CO2 + 6 H2O®2 C2H6 + 7 O2 Volume gas CO2 yang terbentuk pada pembakaran
3 L etana adalah ...
Jawaban :
Perbandingan volume = Perbandingan koefisien Volume CO2 :
Volume C2H6 = 4 : 2maka : volume CO2 = x volume C2H6 = x3L =6L
9.
Apakah bunyi Hukum Avogadro…
Jawaban :
Berbunyi : Pada temperatur dan tekananyang sama, volume
suatu gassebanding dengan jumlah molgas yang terdapat didalamnya
10.
Apakah bunyi Hukum Perbandingan Berganda (Hukum Dalton)…
Jawaban :
Berbunyi :Apabila dua unsur lain dapat membentuklebih dari
satu senyawa, dimana massasalah satu unsur tersebut tetap (sama)maka
perbandingan massa unsur yanglain dalam senyawa-senyawa tersebutmerupakan
bilangan bulat dansederhana.
0 komentar:
Posting Komentar